3. Api Yunani = Wildfire
Api Yunani merupakan sebuah penemuan pada masa kekaisaran Byzantine. Api ini dapat tetap menyala di atas air dan digunakan oleh tentara ketika terjadi peperangan di laut. Api yang mirip juga yang disebut Wildfire muncul di Game of Thrones ketika terjadi peperangan pada season 2. Saat itu kubu Cersei melawan kubu Stannis Baratheon. Api yang sama juga digunakan di akhir season 6 melawan Sept Agung dari Baelor.
Comments
Powered by Facebook Comments